LITERATUR REVIEW: TINGKAT KECEMASAN DAN KEPATUHAN KUNJUNGAN BALITA KE POSYANDU DI MASA PANDEMI COVID-19
A Literature Review: Level Anxiety and Compliance of Toddler Visits to Posyandu During The Covid-19 Pandemic
DOI:
https://doi.org/10.33023/jikeb.v7i2.906Keywords:
Kecemasan, baBalita, Posyandu, Covid-19.Abstract
Posyandu atau Pos Pelayanan Terpadu adalah suatu
bentuk keterpaduan pelayanan kesehatan yang dilaksanakan di
suatu wilayah kerja puskesmas, dimana pelaksanaannya di setiap
kelurahan oleh bidan desa beserta anggotanya yaitu anggota kader dan
PKK. Namun, akhir-akhir ini beberapa kegiatan Posyandu terpaksa
harus dihentikan agar meminimalisir penyebaran Covid-19. Selama
masa pandemi orangtua merasa cemas saat akan membawa anaknya ke
Posyandu, yang mana hal ini berarti kunjungan balita ke Posyandu
menjadi berkurang. Tujuan dari literature review adalah untuk review
tingkat kecemasan dan kepatuhan kunjungan balita ke Posyandu di
masa pandemi. Literature review dilakukan berdasarkan issue,
metodologi, persamaan dan proposal penelitian lanjutan. Dari 6
penelitian yang digunakan 3 diantaranya menggunakan metode
penelitiaan deskriptif dan 3 yang lain menggunakan metode kualitatif.
Populasinya adalah seluruh ibu yang memiliki bayi-balita dan sampel
yang diguanakan adalah sebagian ibu yang memilki bayi-balita, kader
Posyandu, serta bidan desa. Dari 6 penelitian didapatkan bahwa
kecemasan yang dialami orangtua terhadap Covid-19 memiliki banyak faktor penyebab, dimana kecemasan tersebut akan mempengaruhi tingkat kepatuhan kunjungan balita ke posyandu Tingkat kecemasan dan kepatuhan kunjungan balita ke Posyandu merupakan sebuah masalah yang harus dikaji dan dicarikan jalan
keluar sehingga diharapkan semua bayi-balita tetap melakukan
kunjungan Posyandu di masa pandemi.
Downloads
References
Amrina, Anggi Fina dkk. 2020. Pelaksanaan Kegiatan Posyandu Pada Masa Pandemi Covid-19
Sebagai Upaya Pemenuhan Hak Balita dan Ibu Hamil Sesuai Dengan Rekomendasi Kementrian Kesehatan Republik Indonesia di Desa Bongkok Kramat Kabupaten Tegal. Semarang:Universitas Negeri Semarang.
Multazam, Andi Muhammad dkk. 2021. Evaluasi Kunjungan Balitake Posyandu di Masa Pandemi Covid-19 di Puskesmas Totikum Kab. Banggai Kepulauan. Journal of Muslim Community Health, 2(3).
Aritonang, Junaeris dkk. 2020. Kecemasan Pandemi Covid-19 Dalam Keikutsertaan Posyandu di Kelurahan Pekan Tanjung Morawa Tahun 2020. Journal Rerproductive Health, 1-6.
Febrina, Rury dan Nadia Sofianis. 2021.
Implementasi Program Pemberdayaan Masyarakat Melalui Kegiatan Posyandu Terkait Kesadaran Hidup Sehat Pada Masa Pandemi di DesaBuatan II Kecamatan Koto Gasib. Jurnal Trias Politika, 5(1), 74-81.
Damayanti, Fitriani Nur dan Siti Nurjanah. 2021. Implementasi Posyandu “Balita Sehat” di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan, 3(2), 33-38.
Imanah, Norif Didik Nur dan Ellyzabeth Sukmawati. 2021. Peran Serta Kder Dalam Kegiatan Posyandu Balita Dengan Jumlah Kunjungan Balita Pada Era New Normal. Jurnal Kebidanan Indonesia, 12(1), 95-105.
Mardhotillah, Auliya dkk. 2020. Dukungan Keluarga dan Tingkat Kecemasan Orangtua Dalam
Kepatuhan Imunisasi Dasar Pada Masa Pandemi Covid-19. JurnalKeperawatan, 12(4), 1043-1050.
Khoerina, Amalia dkk. 2020. GambaranKecemasan Masyarakat Dalam Berkunjung ke Pelayanan Kesehatan Pada Masa Pndemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Kesehatan Jiwa, 2(3), 121-128.
Sari, Reni Puspita dan Uji Utami. 2020.
Studi Analisis Tingkat Kecemasan Dengan Kepatuhan Posyandu di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Maternal, 4(2
Published
How to Cite
Issue
Section
Authors who publish with Jurnal Ilmiah Kebidanan (Scientific Journal of Midwifery) agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant Jurnal Ilmiah Kebidanan (Scientific Journal of Midwifery) the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to remix, adapt and build upon the work with an acknowledgment of the work's authorship and of the initial publication in Jurnal Ilmiah Kebidanan (Scientific Journal of Midwifery).
- Authors are permitted to copy and redistribute the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Jurnal Ilmiah Kebidanan (Scientific Journal of Midwifery).





This journal (p-ISSN : 2477-4375; e-ISSN : 2477-4383) is licensed under a