EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA LEAFLET TERHADAP PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT HEPATITIS B PADA IBU HAMIL
Effectiveness of Leaflet Used to Increase Knowledge about Hepatitis B Among Pregnant Women
DOI:
https://doi.org/10.33023/jikep.v9i4.1652Keywords:
Media leaflet, pengetahuan, hepatitis BAbstract
Pendahuluan: WHO menyebutkan lebih dari 350 juta orang di dunia hidup bersama hepatitis dengan tipe yang berbeda-beda, dan sekitar 296 juta orang yang hidup dengan hepatitis B, yang sebagian besar tinggal di Asia dan Afrika. Data Riskesdas 2018 menunjukkan bahwa Indonesia menempati urutan pertama penyandang penyakit hepatitis B di Asia Tenggara dengan Prevalensi Virus Hepatitis B di Indonesia berkisar 7,1%. Berdasarkan data Kementerian Kesehatan, di tahun 2021 sebanyak 2.946.013 ibu hamil telah dideteksi dini dan diketahui, sebanyak 1,61% ibu hamil terdeteksi positif terinfeksi hepatitis B. Tingkat pengetahuan sangatlah penting untuk mencegah terjadinya Hepatitis B terhadap ibu maupun bayi. Karena diketahui Hepatitis B merupakan penyakit berbahaya yang dapat menyebabkan kejadian luar biasa dan kematian. Tujuan Penelitian : Mengetahui efektivitas penggunaan media leaflet terhadap pengetahuan tentang penyakit hepatitis B pada ibu hamil . Metode Penelitian : Quasi eksperimental dengan rancangan one group pretest-posttest design. Sampel dalam penelitian ini adalah sebagian ibu hamil yang berada diwilayah kerja Puskesmas Telaga Murni pada bulan November – Desember 2022 sebanyak 88 orang, teknik pemgambilan sampel Systematic Random Sampling. Hasil Penelitian : Penggunaan media leaflet efektif terhadap peningkatan pengetahuan tentang penyakit hepatitisB pada ibu hamil (p.value 0,000). Kesimpulan dan Saran : Penggunaan media leaflet efektif terhadap peningkatan pengetahuan tentang penyakit hepatitis B pada ibu hamil. Diharapkan pihak Puskesmas melakukan pendidikan kesehatan metode individual dengan media leaflet mengenai hepatitis B kepada ibu hamil
Downloads
References
Ahdiat Adi, (2022). Angka Kematian akibat Hepatitis Akut di Negara ASEAN (2019). https://databoks.katadata.co.id /datapublish/2022/05/05/kematian-akibat-hepatitis-akut-ri-tertinggi-di-asean
Andre Joe, (2022). Dinkes Bekasi Kota Terima Laporan Satu Anak Diduga Terjangkit Hepatitis Akut Misterius", Klik untuk baca: https://megapolitan.kompas.com/read/2022/05/10/18182511/dinkes-bekasi-kota-terima-laporan-satu-anak-diduga-terjangkit-hepatitis
Farid, (2021). Riskesdas: 7,1 Persen Orang Indonesia Terinfeksi Hepatitis B. https://www.gatra.com/news-518241-kesehatan-riskesdas-71-persen-orang-indonesia-terinfeksi-hepatitis-b.html
Kemenkes, (2018). Katalog Dalam Terbitan. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI.
Kemenkes, 2018. Pentingnya Pemeriksaan Kehamilan (ANC) di Fasilitas Kesehatan, Promkes Kemkes, viewed at 8 May 2020,
http://promkes.kemkes.go.id/pentingnya-pemeriksaan-kehamilan-anc-di-
fasilitas-kesehatan
Kemenkes, (2019). Data dan Informasi Profil Kesehatan Indonesia, Jakarta:
Kemenrian Kesehatan RI.
Kementerian Kesehatan RI. (2019). Profil Kesehatan Indonesia 2019. Kementreian Kesehatan RI, 8(9), 1–58. From https://pusdatin.kemkes.go.id/resources/download/pusdatin/profil-kesehatan-indonesia/Profil-Kesehatan-indonesia-2019.pdf
Kemenkes RI, (2022). Data Bicara: deteksi dini hepatitis B di Indonesia tidak merata. https://theconversation.com/data-bicara-deteksi-dini-hepatitis-b-di-indonesia-tidak-merata-187623
Kartika, D., Hanum, R., & Juliana, H. (2019). Faktor yang mempengaruhi ibu hamil dalam pemeriksaan hepatitis. Nursing Arts, 7(1), 1–15. Retrieved from https://poltekkessorong. e-journal.id/nursingarts/article/view/86
Notoatmodjo, S., (2018) Pendidikan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.
____________, (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.
Nailah Islahiyah, (2020). Pengaruh Paket Edukasi HbsAg terhadap Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Trisemester 1 tentang HbsAg. The Indonesian Journal of Health Science Volume 12, No.1, Juni 2020
Surmiasih, 2020. Pengetahuan tentang penyakit hepatitis B dengan perilaku pemeriksaan HBsAg pada ibu hamil di Puskesmas Kasui Kabupaten Way Kanan. Wellness and Healthy Magazine, 2(2), Agustus 2020, – 206
Published
How to Cite
Issue
Section
Authors who publish with Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing) agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing) the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to remix, adapt and build upon the work with an acknowledgment of the work's authorship and of the initial publication in Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing).
- Authors are permitted to copy and redistribute the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing).





